3.06.2010

Cara Membuat Banner Secara Online

Wah mungkin buat yang sudah jago dalam internet dan photoshop ini caranya sangat kuno. Tapi di sini saya akan memberikan bantuan kepada subscriber saya dan para newbie yang belum tau cara untuk membuat banner secara online. Caranya sangat mudah bahkan tidak perlu belajar dalam waktu yang lama untuk membuatnya. Cukup dengan memanfaatkan servicce gratisan di internet anda bisa membuat banner untuk dipakai sebagai logo situs atau banner untuk dipasang di situs teman.

Ini adalah caranya..

1. Kunjungi situs http://cooltext.com/
2. Klik menu DESIGN A LOGO (bagian atas).
3. Di menu CHOOSE A LOGO DESIGN pilih gambar yg Anda suka, contoh, klik EMBOSSED.
4. Di menu LOGO TEXT saya tulis “Blog Tutorial”
5. Klik menu RENDER LOGO DESIGN (bagian paling bawah).
6. Save ke komputer (caranya, klik kanan gambar tersebut –>save picture as –>kasih nama file )
7. Setelah itu upload ke http://www.freeimagehosting.net dan dapatkan kode HTML untuk dipasang di situs anda.

Sumber: http://afatih.wordpress.com/2007/11/03/cara-buat-logo-dan-banner dengan editan seperlunya.

Gampang kan cara untuk membuat banner secara online ini? hehe





Type your email here for subscribing this blog:

13 comments:

  1. PertamaX sob,,, makasih bangetz infonya ya...

    ReplyDelete
  2. Mau nyoba ah...
    Saya biasanya pakai program AA Logo.
    Makasih infonya.
    Sukses buat rezafauzi.com

    ReplyDelete
  3. langsung meluncur ke tkp sob. trims infonya. mo buat banner promosi di link exchange. he he

    ReplyDelete
  4. jangan lupa pasang iklan di www.ciptapromo.com

    ReplyDelete
  5. Tks bro infonya... lagi cari alternatif buat banner yg bagus nih

    ReplyDelete
  6. keren mana dengan ulead gif animator?

    ReplyDelete
  7. ya mas,,,,nanti kucoba,,trims atas infonya..

    ReplyDelete
  8. terima kasih sobat atas infonya.....

    ReplyDelete
  9. saya sudah kunjungi webnya tapi hanya logo mas

    ReplyDelete

Kalau kamu mau komentar tapi gak punya web, pilh aja bagian "Name/URL" trus di bagian name, tulis nama kamu. Di bagian URL, kamu kosongkan saja. Sebisa mungkin jangan pake anonim, karena bisa saja saya hapus.

Berkomentarlah "Sesuai Dengan Isi Posting". Terima kasih...