10.22.2009

Pidgin 2.6.2 - Internet Messenger Alternatif

download aplikasi chat pidginPidgin adalah Internet Messenger alternatif yang dapat anda gunakan pada beberapa jaringan IM seperti MSN, Google Talk, Facebook, ICQ dan masih banyak lagi, termasuk juga Yahoo Messenger. Dan bila anda menambahkan plugin ke aplikasinya, maka akan menambah beberapa jaringan lainnya seperti Facebook, sehingga kita bisa chatting dengan temen2 di facebook tanpa harus kita membuka website Facebook.

Pidgin dapat kita gunakan sebagai alternatif instant messenger karena tersedia untuk versi Windows dan Linux, kemudian tanpa perlu tool tambahan, Pidgin support multiple account, interface yang simple dan aman, dan ketika dijalankan sangat ringan karena tidak dijejali berbagai iklan di dalam aplikasinya.

Pidgin compatible dengan beberapa jaringan chatting seperti: Gadu-Gadu, AIM, ICQ, Google Talk, Jabber/XMPP, Yahoo!, Bonjour, IRC, MSN Messenger, Novell GroupWise Messenger, QQ, MySpaceIM, Lotus Sametime, SILC, SIMPLE, and Zephyr.

Pidgin mendukung banyak fitur dari jaringan chatting seperti melakukan transfer file, meninggalkan pesan, typing notification, custom smilies, dan buddy icons serta banyak lagi lainnya.



Pidgin bersifat freeware, gratis dan tidak berisi iklan. Pidgin juga Open Source dibawah lisensi GNU (General Public Lisense). Saat ini Pidgin juga sudah didukung dengan beberapa OS lain selain Windows dan Linux, seperti Centos, Fedora Core, Mac OS X

Download : Pidgin

Sumber: d60pc.com
Hati-hati atas penipuan yang banyak terjadi di internet!!




Bila anda suka dengan artikel saya, silahkan masukkan email anda di kolom bawah:

10 comments:

  1. download ah....kebetulan baru instal

    ReplyDelete
  2. wah, kayaknya aku beru tahu nich ttg pidgin....
    tapi, aku nggak download ah....
    kurang tertarik, soalnya jarang Online....
    hehehehehehehhehehe

    ReplyDelete
  3. waduh nee program nyebelin bgt...

    pertama2 dulu see mantaap

    tp kok lama2 jadi ga bisa konnek yaa!!!

    ---
    apa mungkin komputer w butut X yaa

    ReplyDelete
  4. bisa langsung chat tanpa harus buka fb donk. mantap nich ilmunya

    ReplyDelete
  5. nanti saya cona yaa, terima kasih atas ilmunya nich

    ReplyDelete
  6. Waduuww, jd pngen dunlut nih, tp lum punya PC/laptop, tp d0ain yaw, bulan besok jadi beli laptop .. Amieenn...

    ReplyDelete
  7. wah... pantat... eh pantas di donlod

    ReplyDelete
  8. lumayan juga nin software...
    siap di donlot mas...

    ReplyDelete
  9. Walau dh jarang chat tp lumayanlah buat koleksi.
    Thanks Om ats infonya.

    ReplyDelete

Kalau kamu mau komentar tapi gak punya web, pilh aja bagian "Name/URL" trus di bagian name, tulis nama kamu. Di bagian URL, kamu kosongkan saja. Sebisa mungkin jangan pake anonim, karena bisa saja saya hapus.

Berkomentarlah "Sesuai Dengan Isi Posting". Terima kasih...